
Apa itu Fingerprint based Assessment by DMI Indonesia?
Dermatoglyphics Multiple Intelligence (DMI) Assesment System merupakan metode tes sidik jari (fingerprint analysis), juga dikenal sebagai metode pengukuran menggunakan biometric scanning sidik jari, guna mengetahui gaya kerja otak yang paling dominan dan erat kaitannya dengan potensi bakat (multiple intelligence), karakter komunikasi, kepekaan belajar. hingga gaya belajar
DMI Assessment System dikembangkan mendasarkan penelitian dan metode ilmiah yang bersifat analisis deskriptif, menggabungkan ilmu dermatoglyphics, neurologi, biometric, dan psikologi.
Teori tentang Multiple Intelligentce dari Prof. Howard Gardner dan teori tentang Left and Right Brain dari Prof. Roger W. Sparry menjadi dasar utama pengembangan DMI Assesment System ini.
Hingga saat ini berbagai studi mengenai DMI Assesment System masih terus berkembang.
PT Dermatiglyphic Multiple Intelligence Indonesia (DMI Indonesia) adalah lembaga pelopor dan pemilik sistem layanan Tes Deteksi Bakat Sidik Jari DMI atau Dermatoglyphic Multiple Intelligence Assesmen System di Indonesia, dan telah mendapatkan Sertifikat Pendaftaran Hak Cipta dari Direktorat Hak Cipta dan Merek Kemenkumham Republik Indonesia Nomor : 043867 dan 043868
Fingerprint based Assessment by DMI dapat mengukur
1. Dominasi Otak Kanan & Kiri
2. Talenta Multiple Intelligence (Kecerdasan Majemuk)
3. Gaya Komunikasi
4. Kepekaan Belajar
5. Work Management Style
Keunggulan DMI Assessment System
- Lebih cepat, mudah, dan tidak berubah ubah.
- Untuk semua umur dan cukup sekali seumur umur.
- Praktis hanya menggunakan Aplikasi untuk proses taking sample.
- Mendapatkan konsultasi tentang pengembangan diri dari Tim Konsultan DMI Indonesia.
Frequently Asked Questions
- Proses scanning sidik jari menggunakan Aplikasi Halobakat
- Analisa sidik jari secara computer system di Lab Tekno DMI Indonesia
- Testee/Client mendapatkan Assessment Report
- Mendapatkan free konsultasi 45 menit

Rp. 500,000*
*) Tidak termasuk layanan tambahan yang diberlakukan oleh Agen/Mitra DMI Indonesia
Fasilitas
- Personal Assessment Report
- Pembacaan Asessment Report ±45 menit oleh Tim Konsultan DMI